infoBaswara.com, Jakarta – Migrasi sejumlah pemain top sepakbola yang tadinya merumput di Eropa menuju China, membuat daftar Pemain Sepakbola Terkaya di Dunia pun berubah signifikan. Padahal sebelumnya, Christiano Ronaldo, Messi, Neymar dan Wayne Rooney selalu berada di top five pemain dengan bayaran tertinggi. Kini, ada di posisi berapakah mereka sekarang?
Inilah 10 Pemain Sepakbola Terkaya 2017:
1. Carlos Tevez

Klub: Shanghai Shenua
Penghasilan per minggu: 615 ribu pound sterling, setara Rp 10,1 miliar
2. Oscar

Klub: Shanghai SIPG
Penghasilan per minggu: 400 ribu pound sterling, setara Rp 6,5 miliar
3. Christiano Ronaldo

Klub: Real Madrid
Penghasilan per minggu: 365 ribu pound sterling, setara Rp 6,01 miliar
4. Gareth Bale

Klub: Real Madrid
Penghasilan per minggu: 350 ribu pound sterling, setara Rp 5,7 miliar
5. Lionel Messi

Klub: Barcelona
Penghasilan per minggu: 336 ribu pound sterling, setara Rp 5,5 miliar
6. Hulk

Klub: Shanghai SIPG
Penghasilan per minggu: 320 ribu pound sterling, setara Rp 5,2 miliar
7. Paul Pogba

Klub: Machester United
Penghasilan per minggu: 290 ribu pound sterling, setara Rp 4,78 miliar
8. Graziano Pelle

Klub: Shandong Luneng
Penghasilan per minggu: 290 ribu pound sterling, setara Rp 4,7 miliar
9. Neymar

Klub: Barcelona
Penghasilan per minggu: 275 ribu pound sterling, setara Rp 4,5 miliar
10. Wayne Rooney

Klub: Manchester United
Penghasilan per minggu: 260 ribu pound sterling, setara Rp 4,2 miliar
Itulah 10 Pemain Sepakbola Terkaya 2017, yang dibayar mahal per pekannya. Data ini dilansir dari laman mirror.co.uk, akhir desember 2016. Jadi, daftar di atas masih merupakan info terbaru pemain termahal di dunia saat ini. [CT]